-->

Kadang

Post a Comment
Kadang ia hanyut oleh dunia
Terbawa arus dalam hura-hura

Kadang ia terhenyak dalam sepi
Merasa sendiri tak ada yang menemani

Kadang ia menangis tersedu-sedu
Menyesal atas semua perbuatan di masa lalu

Sayang…
Kadang ia kembali lupa
Kembali melakukan perbuatan sia-sia

Lalu kapankah ia akan benar-benar sadar?

Related Posts

Post a Comment